Awan Unik UFO : Fotografer Mengabadikan Awan Unik di Pegunungan Rusia

Cloud cap: The len ticular cloud formation creates a breathtaking image over the conical-shaped Klyuchevskaya Sopka mountain in east Russia
Cloud cap: The len ticular cloud formation creates a breathtaking image over the conical-shaped Klyuchevskaya Sopka mountain in east Russia
Magic moment: Photographer Ivan Dementievskiy, who couldn't believe his eyes when he saw the cloud form over the Russian mountain. He said: 'It was one of those moments I'll never forget'
Magic moment: Photographer Ivan Dementievskiy, who couldn't believe his eyes when he saw the cloud form over the Russian mountain. He said: 'It was one of those moments I'll never forget'

Gambar menakjubkan ini sepintas terlihat seperti piring terbang alien raksasa yang mendarat di atas sebuah gunung di Rusia. Namun pemandangan luar biasa ini adalah hasil pembentukan awan langka yang dikenal dengan 'awan lenticular' atau awan topi.

Adalah seorang Fotografer amatir Ivan Dementievskiy, yang berhasil mengabadikan gambar indah ini diatas gunung Klyuchevskaya Sopka di timur Rusia.

Ivan Dementievskiy (35) menangkap saat menakjubkan ini saat melakukan tur di wilayah tersebut pada awal tahun ini.

"Aku tidak bisa percaya pada mata saya ketika melihat awan tersebut. Ini sesuatu yang spesial bahkan orang-orang yang tinggal di dekat pegunungan itu mengatakan bahwa mereka belum pernah melihat fenomena seperti ini sebelumnya." tutur Ivan.

"Itu adalah salah satu saat-saat yang tidak pernah akan aku lupakan seumur hidup." tambahnya.

UFO
Sound barrier
Close, but not quite: Lenticular clouds are often mistaken as UFOs, while the condensation clouds that form while a supersonic jet approaches the speed of sound have a similar conical shape

'Wave cloud': A series of lenticular clouds, these seen over Mountain Jefferson behind Detroit Lake in Oregon, are an exciting sight for glider pilots - who use nearby rising air for increased distance and altitude
'Wave cloud': A series of lenticular clouds, these seen over Mountain Jefferson behind Detroit Lake in Oregon, are an exciting sight for glider pilots - who use nearby rising air for increased distance and altitude

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog

 

Copyright © 2010 • Info Misterius • Design by Dzignine